Acara Konvergensi The Global Ecobrick Alliance siap digelar untuk pertama kalinya melalui serangkaian acara di Jogjakarta, Indonesia, minggu depan. Ayo para Ecobrickers seluruh dunia… mari bersatu!  Acara ini kami rancang sejalan dengan semangat kolaborasi komunitas khas ecobrick. Kami membutuhkan ecobricks kalian, foto-foto, film, dan makanan untuk mewujudkan acara ini! Entah kamu berada di Capetown, Afrika Selatan, atau orang asli Jogja… semua bisa berpartisipasi!  Lihat keterangan lebih detil mengenai acara ini dalam laman resmi convergence.

Sejalan dengan acara ini, dengan bangga kami akan membagi poster acara dengan susunan acara lengkap berikut ini:

jogja-ecobrick-convergence-show-poster-final