Date: 07/09/2020
Type: Trainer Praticum Starter Workshop
Location: Waibakul Sumba Tengah NTT
Trainer: Richy ReDblack
Participants: 3
Workshop dilaksanakn pada hari rabu tanggal 08 Juli 2020 pukul 20.00-22.00 Wita. Workshop diikuti 3 orang karena masih dalam masa pandemi Covid 19.workshop dilaksanakan di rumah
Plastik dikumpulkan dari plastik rumah dan tetangga tetangga kemudian sudah dicuci dikeringkan dan digunting.botol plastik yang digunakan botol volume 600 ml yang diambil dari lingkungan.alat presentasi menngunakan laptop dgn materi plastik lingkungan dan ecobrick pada masa covid 19 yang digunakan saat TOT Ecobrick
1.kalimat pembuka dengan menyampaikan maksud dan tujuan workshop
2.menyampaikan materi tentang plastik lingkungan dan ecobrick.
3.menjelaskan dan mendampingi pembuatan ecobrick pertama
4.melakukan penimbangan akhir ecobrick yang sudah dibuat
Moment penting dari lokakarya peserta dapat mengerti tentang plastik mulai dri proses, pengruh terhadap lingkungan sampai dengan solusi..sehingga bisa membuat mereka tertarik dengan ecobrick
1.Dalam masa pandemi covid 19 jadi pesertanya hanya orang di rumah
2.kesibukan kantor sehingga pelatihan workshop di lakukan pada malam hari
3.belum memiliki modul yang bgus sebagai contoh
Pengalaman latihan workshop belajar untuk mampu menarik peserta agar tertarik dengan ecobrick.saya juga harus mampu menyampaikan materi disesuaikan dengan kondisi dan peserta.
View this Training on Ecobricks.org
Learn more about our Trainings at www.Ecobricks.org/trainings
Follow us on Facebook at www.facebook.com/ecobricks.org
Follow us on instagram at www.instagram.com/ecobricks.plastic.solved
Indonesia,